Rakor Investarisasi Kerjasama Daerah Kabupaten/Kota dibuka secara langsung oleh Bpk. M. Masrofi, SE, MSi Kepala Biro Pemerintahan, Otonomi Daerah dan Kerja Sama Provinsi Jawa Tengah yg dilaksanakan di Hotel Aston inn di Semarang. Dan dilanjutkan pemateri sesion I dari Dirjen Bina Administrasi Kewilayahan Kementerian Dalam Negeri. Ibu Dra. Nita Efrilliana, M.Dev.Plg dilanjutkan sesion II pemateri dr praktisi kerjasama daerah. Bpk Ir. FX. Djatmiko Winahjoe, MP. pemateri penutup disampaikan oleh Dr Hartuti Purnaweni (Akademisi dr Universitas Diponegoro). Dalam Rakor ini di moderatori oleh bpk Dr. AP. Dhani Yulianto,SE, MSi dari BAPPENDA Provinsi Jawa Tengah. Peserta Rakor dari 35 Kab/Kota Provinsi Jawa Tengah